Khedira: Harusnya Kami Menang Lebih Mudah
Editor Bolanet | 23 Juni 2012 04:15
Kapten Jerman Philipp Lahm memulai pesta gol dengan tendangan jarak jauh cantik di babak pertama. Lalu Sami Khedira, Miroslav Klose, dan Marco Reus bergantian membobol gawang Michalis Sifakis di babak kedua.
Sami Khedira mengaku kurang puas dengan penampilan timnya di pertandingan itu. Kendati gembira dengan kemenangan yang baru diraihnya, Khedira berpendapat bahwa Jerman seharusnya bisa menang dengan lebih mudah.
Kami memiliki banyak peluang dan kami bermain dengan sangat bagus. Di semifinal, saat melawan Inggris atau , pertandingan tak akan semudah tadi. Namun jika kami mampu memaksimalkan potensi kami, kami akan sangat sulit dikalahkan, ujar Khedira kepada Uefa.com setelah pertandingan.
Kami sangat gembira dengan kemenangan ini. Tapi di babak kedua, kami mempersulit diri sendiri. Setelah Yunani mencetak gol penyeimbang, kami tetap mampu memainkan tempo cepat. Tapi seharusnya pertandingan tadi bisa lebih mudah buat kami. (uefa/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rekap Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Prancis dan Jerman Perkasa, Belgia Tertahan
Piala Dunia 11 Oktober 2025, 08:26
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












