Lawan Skotlandia, Inggris Tinggalkan Joe Hart
Editor Bolanet | 16 November 2014 22:52
Akhirnya berhasil mencetak tiga gol di babak kedua melalui penalti Wayne Rooney dan brace Danny Welbeck untuk membalikkan keadaan.
Setelah pertandingan berakhir, pelatih timnas Inggris, Roy Hodgson memastikan tak akan memainkan Joe Hart di partai uji coba kontra Skotlandia (19/11). Keputusan itu bukan karena Hart kebobolan, rupanya Hodgson berencana untuk menampilkan satu dua kiper lainnya, Fraser Forster dan Ben Foster.
Joe Hart akan pulang. saya masih punya dua kiper lainnya dan salah satu dari mereka akan turun lawan Skotlandia.
Kami memiliki pemain-pemain yang ingin saya lihat kemampuannya, jadi ada kemungkinan bagi saya untuk melakukan perubahan. ujar Hodgson pada Sky Sports. [initial]
Menuju Euro 2016
- Review: Rooney dan Welbeck Habisi Slovenia
- Hodgson Enggan Bicara Perpanjangan Kontrak
- Preview: Belanda vs Latvia, Selamatkan Muka
- Del Bosque Bela Costa & Fabregas Atas Tuduhan Mangkir
- Gerrard: Tekanan Pemain Muda Inggris Terlalu Tinggi
- Start Buruk Yunani di Tangan Ranieri
- Ronaldo Tak Tergantikan di Skuat Portugal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
Gacor di Timnas Inggris, Harry Kane Lampaui Rekor Gol Pele
Piala Dunia 17 November 2025, 12:26
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












