Olsson: Inggris 'Takut' Ibra
Editor Bolanet | 15 Juni 2012 06:30
Swedia wajib menang di pertandingan kedua jika ingin terus membuka harapan mereka lolos ke babak knockout Euro 2012. Inggris merupakan lawan yang tidak mudah untuk ditaklukkan, namun mereka akan mencoba dengan mengandalkan sang kapten, Ibrahimovic.
Ibra adalah satu-satunya pemain yang memiliki pamor untuk mengangkat moral seluruh pemain Biru-Kuning. Striker AC Milan ini juga merupakan senjata andalan yang mungkin bisa digunakan untuk 'menakut-nakuti' The Three Lions. Pernyataan ini dilontarkan oleh salah satu defender Swedia, Martin Olsson.
Setiap orang tahu bahwa dia adalah pemain yang hebat, dia telah memenangkan beberapa gelar bersama tim yang ia bela, tukas Olsson.
Saya rasa tidak ada orang yang memungkiri kenyataan tersebut. Mungkin mereka merasa sedikit takut sekarang, tegang karena kami akan bertanding melawan mereka.
Swedia boleh saja berbangga sebab Inggris belum pernah mengalahkan mereka di kompetisi resmi sejak tahun 1968. Swedia memang takluk dari Inggris di pertandingan terakhir, namun itu hanya merupakan pertandingan persahabatan.
Pasukan Erik Hamren bisa saja bernasib sama dengan Prancis jika anak asuh Roy Hodgson tetap menggunakan strategi
yang sama. (spo/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kesal Saat Ditarik Keluar, Bellingham Kena Semprot Thomas Tuchel!
Piala Dunia 17 November 2025, 05:47
-
Man of the Match Albania vs Inggris: Harry Kane
Piala Dunia 17 November 2025, 04:18
-
Hasil Albania vs Inggris: Dua Gol Kane Pastikan The Three Lions Sempurna di Kualifikasi
Piala Dunia 17 November 2025, 02:08
-
Kabar Buruk untuk Liverpool: Alexander Isak Belum Siap Tampil Dua Kali dalam Sepekan
Liga Inggris 16 November 2025, 05:01
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










