Pemain Wales Dilarang Bawa Anak ke Tengah Lapangan Lagi
Editor Bolanet | 5 Juli 2016 21:40
Sebelumnya, Gareth Bale memang memamerkan aksi menggemaskan bersama buah hatinya, Alba Violet usai Wales memenangi laga babak 16 besar kontra Irlandia Utara.
Hal ini diikuti oleh bek kiri Neil Taylor dan striker Hal Robson-Kanu yang juga membawa anaknya ke tengah lapangan setelah Wales mempecundangi Belgia di perempat final.
Meski ikut senang dengan foto-foto lucu dari selebrasi ini, namun UEFA terpaksa melarang para pemain Wales untuk mengulangi aksinya di laga semifinal kontra Portugal dengan alasan keamanan.
Ini adalah Piala Eropa, bukan pesta keluarga. Foto-foto tersebut sangatlah bagus, Kami tak 100 persen menentangnya tapi kami khawatir, ujar salah seorang ofisial UEFA seperti dikutip BBC.
Stadion bukanlah tempat paling aman bagi anak kecil jika fans masuk ke lapangan, dan dengan staf stadion yang mengoperasikan mesin di permukaan lapangan, tambah direktur turnamen Martin Kallan.
Jadi bersiaplah untuk tidak melihat selebrasi menggemaskan dari para pemain Wales serta buah hati mereka lagi ya, Bolaneters. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Minta Izin UEFA agar Bisa 'Langgar' Aturan Liga Champions
Liga Champions 30 September 2025, 20:59 -
Ide Buruk! FIFA Mungkin Tolak Usulan Perluasan Piala Dunia 2030 Jadi 64 Tim
Piala Dunia 26 September 2025, 21:30 -
UEFA Siap Gelar Voting Untuk Sanksi Israel, Akankah Ikuti Jejak Rusia?
Piala Eropa 26 September 2025, 13:01
LATEST UPDATE
-
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01 -
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04