Prediksi Belarusia vs Spanyol 15 Juni 2015
Editor Bolanet | 13 Juni 2015 19:38
Sementara ini, Spanyol masih berada di peringkat dua grup C, tertinggal dua poin dari yang belum pernah terkalahkan sama sekali. Bagaimanapun mereka memiliki kesempatan menggeser Slovakia jika mampu meraih kemenangan saat melawan Belarusia, Senin (15/6).
Menghadapi Belarus Spanyol difavoritkan menang dan diprediksi akan menggulung musuhnya ini dengan mudah. Pasalnya, Spanyol selalu mendominasi dalam tiga laga terakhir melawan Belarusia di semua kompetisi. Dan rata-rata gol yang terjadi ke gawang Belarusia sebesar 2.5 gol.
Dalam menyusun pemain, Del Bosque kemungkinan besar akan melakukan beberapa perubahan meskipun Iker Casillas akan tetap dipercaya sebagai penjaga gawang. Dani Carvajal akan masuk sejak menit awal menggantikan sebagai bek kanan. Fabregas mungkin akan memulai dari bangku cadangan untuk memberikan kesempatan pada atau . akan mulai menit awal menyusul Diego Costa yang sedang absen.
Bagi Belarusia, laga ini adalah tantangan berat. Mereka mengawali babak kualifikasi ini dengan buruk, sehingga baru mengantongi empat poin. Jelang lagi ini, Belarus juga harus kehilangan beberapa pemain pilar seperti Gordeychuk, Balanovich dan Verkhovstov. Tiga pemain ini dihantam cedera saat menjalani laga persahabatan lawan Rusia. (bola/shd)
Perkiraan Susunan Pemain

Spanyol: Casillas; Carvajal, Pique, Ramos, Alba; Koke, Busquets, Iniesta; Isco, Silva; Morata
Statistik

2014 Spanyol 3 - 0 Belarusia
2013 Spanyol 2 - 1 Belarusia
2012 Belarusia 0 - 4 Spanyol
Lima Pertandingan Terakhir Spanyol
(M-K-M-K-M)
2014 Spanyol 3 - 0 Belarusia
2014 Spanyol 0 - 1 Jerman
2015 Spanyol 1 - 0 Ukraina
2015 Belanda 2 - 0 Spanyol
2015 Spanyol 2 - 1 Kosta Rika
Lima Pertandingan Terakhir Belarus
(K-M-M-S-K)
2014 Spanyol 3 - 0 Belarusia
2014 Belarusia 3 - 2 Meksiko
2015 Macedonia 1 - 2 Belarusia
2015 Belarusia 0 - 0 Gabon
2015 Rusia 4 - 2 Belarusia
Prediksi Skor

Bolanet memprediksi laga ini akan berakhir 0-2 untuk La Roja.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




