Prediksi Kroasia vs Portugal 19 November 2024
Gia Yuda Pradana | 18 November 2024 10:54
Bola.net - Timnas Kroasia dan Timnas Portugal akan bertemu di Stadion Poljud pada matchday 6 (matchday terakhir) UEFA Nations League A 2024/2025 Grup 1. Pertandingan UNL antara Kroasia vs Portugal ini dijadwalkan kick-off Selasa, 19 November 2024, jam 02.45 WIB.
Kroasia saat ini memiliki tujuh poin di peringkat dua. Sementara itu, Portugal, yang telah mengumpulkan 13 poin, sudah pasti lolos ke perempat final sebagai juara grup.
Kroasia unggul tiga poin atas Polandia dan Skotlandia. Dari dua tim di bawahnya itu, hanya Skotlandia yang masih bisa mengagalkan Kroasia untuk finis di dua besar. Sebab, Kroasia cuma punya keunggulan head-to-head atas Polandia (andai nanti sama-sama finis dengan tujuh poin).
Pada matchday sebelumnya, Kroasia dan Portugal meraih hasil yang kontras. Kroasia kalah 0-1 di Skotlandia, sedangkan Portugal menang 5-1 menjamu Polandia. Cristiano Ronaldo menyumbang dua gol (1 penalti), sementara gol-gol Portugal lainnya diciptakan oleh Rafael Leao, Bruno Fernandes, dan Pedro Neto.
Pada matchday 1 lalu, Portugal menang tipis 2-1 atas Kroasia di Lisbon. Waktu itu, Diogo Dalot menyumbang satu gol, juga mencatatkan satu gol bunuh diri. Satu gol Portugal lainnya disarangkan oleh Ronaldo.
Di pertemuan kali ini, hasil apa pun takkan memengaruhi posisi Portugal. Sebaliknya, Kroasia masih membutuhkan setidaknya hasil imbang, atau kegagalan Skotlandia mengalahkan Polandia di partai lainnya.
Prediksi Starting XI Kroasia vs Portugal

Kroasia (4-2-3-1): Livakovic; Gvardiol, Caleta-Car, Sutalo, Pongracic; Kovacic, Modric; Perisic, Pasalic, Sucic; Kramaric.
Pelatih: Zlatko Dalic.
Portugal (4-2-3-1): Silva; Tavares, Araujo, Djalo, Cancelo; Neves, Vitinha; Trincao, Otavio, Conceicao; Felix.
Pelatih: Roberto Martinez.
Head to head dan Prediksi Skor Kroasia vs Portugal

5 pertemuan terakhir
06/09/24 Portugal 2-1 Kroasia (UEFA Nations League)
08/06/24 Portugal 1-2 Kroasia (Friendly)
18/11/20 Kroasia 2-3 Portugal (UEFA Nations League)
06/09/20 Portugal 4-1 Kroasia (UEFA Nations League)
07/09/18 Portugal 1-1 Kroasia (Friendly).
5 pertandingan terakhir Kroasia (K-M-M-S-K)
06/09/24 Portugal 2-1 Kroasia (UEFA Nations League)
09/09/24 Kroasia 1-0 Polandia (UEFA Nations League)
12/10/24 Kroasia 2-1 Skotlandia (UEFA Nations League)
16/10/24 Polandia 3-3 Kroasia (UEFA Nations League)
16/11/24 Skotlandia 1-0 Kroasia (UEFA Nations League).
5 pertandingan terakhir Portugal (M-M-M-S-M)
06/09/24 Portugal 2-1 Kroasia (UEFA Nations League)
09/09/24 Portugal 2-1 Skotlandia (UEFA Nations League)
13/10/24 Polandia 1-3 Portugal (UEFA Nations League)
16/10/24 Skotlandia 0-0 Portugal (UEFA Nations League)
16/11/24 Portugal 5-1 Polandia (UEFA Nations League).
Prediksi skor akhir: Kroasia 1-1 Portugal.
UEFA Nations League A1 2024/2025

Jumat, 6 September 2024
01.45 WIB Portugal 2-1 Kroasia
01.45 WIB Skotlandia 2-3 Polandia
Senin, 9 September 2024
01.45 WIB Kroasia 1-0 Polandia
01.45 WIB Portugal 2-1 Skotlandia
Sabtu, 12 Oktober 2024
23.00 WIB Kroasia 2-1 Skotlandia
Minggu, 13 Oktober 2024
01.45 WIB Polandia 1-3 Portugal
Rabu, 16 Oktober 2024
01.45 WIB Polandia 3-3 Kroasia
01.45 WIB Skotlandia 0-0 Portugal
Sabtu, 16 November 2024
02.45 WIB Portugal 5-1 Polandia
02.45 WIB Skotlandia 1-0 Kroasia
Selasa, 19 November 2024
02.45 WIB Kroasia vs Portugal
02.45 WIB Polandia vs Skotlandia
Klasemen UEFA Nations League
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Tekad Bangkit Timnas Indonesia: Jangan Menyerah di Sini, Ada Mentari setelah Hujan
- Apresiasi untuk Timnas Indonesia: Sisi-sisi Positif dari Kekalahan Lawan Jepang
- Ku Tak Pilih Menyerah! Mimpi Timnas Indonesia ke Piala Dunia Belum Buyar
- Berbagai Aspek yang Perlu Dibenahi Timnas Indonesia demi Kalahkan Arab Saudi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






