Rooney: Inggris Percaya Diri Jelang Perempat Final
Editor Bolanet | 23 Juni 2012 09:00
Setelah absen di dua pertandingan awal penyisihan grup, striker asal Manchester United tersebut kembali dipercaya sebagai ujung tombak tim kala mengalahkan 1-0.
Satu golnya pada pertandingan tersebut mampu menjawab kepercayaan yang diberikan pelatih Roy Hodgson. Kini, Rooney mengaku tak sabar menghadapi laga melawan Gli Azzurri di Kiev, Ukraina.
Kami merasa sangat baik, kami sudah mempersiapkannya dan kami tak sabar untuk pertandingan ini, ujar Rooney bersemangat.
Kami lebih teratur dari sebelumnya. Para pemain, semuanya telah berjuang satu sama lain. Kami ingin melakukannya bersama, jadi saya pikir kami memiliki sebuah peluang besar.
Kepercayaan diri tersebut diakuinya saat Inggris berhasil memimpin grup D sebagai tim yang kurang diunggulkan.
Itu akan selalu menjadi grup yang sulit, jadi dengan berada di puncak klasemen memberi kami rasa percaya diri yang besar. adalah lawan yang bagus. Bermain melawan di sana (Ukraina) tentu menjadi hal yang sulit, dan kami belum pernah mengalahkan Swedia sebelumnya.
Ini adalah hasil yang bagus dan saya senang bisa kembali bermain. (sun/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Timnas Inggris: Uji Nyali Lawan Jepang dan Uruguay Sebelum ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 12 Desember 2025, 16:57
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












