Rooney Ucapkan Terima Kasih Pada Suporter Inggris
Editor Bolanet | 28 Juni 2016 11:00
Langkah Inggris di turnamen terbesar Eropa akhirnya hanya sampai di babak 16 besar. Rooney dkk harus rela tersingkir setelah secara mengejutkan kalah 1-2 atas Islandia.
Meski mengaku kecewa karena tersingkir, Rooney mengaku sangat bangga dengan dukungan dari suporter Inggris di Prancis.
Suporter telah luar biasa di sana dan telah mendukung para pemain dan tim dengan sangat baik. Kami berterima kasih pada mereka untuk itu, ujarnya.
Kami memahami mereka kecewa dan marah karena apa yang telah mereka lihat malam ini tak cukup baik dan itu memalukan untuk tersingkir. Tapi ini sepakbola. Kami mencoba, kami memberikan segalanya dan sayangnya itu tak cukup, tandasnya.
Wayne Rooney sendiri pada laga tersebut membawa Inggris unggul cepat lewat penalti pada menit keempat. Namun Islandia membalas dua menit kemudian lewat gol Ragnar Sigurdsson sebelum ditutup gol Kolbeinn Sigthorsson pada menit ke-19.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Timnas Inggris: Uji Nyali Lawan Jepang dan Uruguay Sebelum ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 12 Desember 2025, 16:57
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












