Santos: Etos Kerja Ronaldo Luar Biasa
Editor Bolanet | 6 Juli 2016 10:40
Secara kontras, rekannya di Real Madrid dan juga pemain Wales, Gareth Bale, yang juga bakal jadi lawan di babak semifinal nanti, dikenal sebagai sosok yang amat ramah dan terbuka terhadap para pekerja media.
Namun demikian, Santos memastikan bahwa Ronaldo sama sekali tidak membuat masalah di ruang ganti tim dengan sikapnya.
Ia sudah menjadi contoh yang luar biasa di semua aspek permainannya. Ketika anda berbicara mengenai bagaimana anda menjadi seorang pemain tim, ia benar-benar luar biasa, tutur Santos pada Goal International.
Cara ia bersikap di atas lapangan, di sekeliling pemain lainnya, ia ada di level yang sama seperti pemain lainnya soal motivasi, karena mereka semua ingin pergi ke Paris dan memenangkan final.
Itu adalah sesuatu yang sudah ia lakukan untuk dirinya sendiri. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Masih Raja! Ini 10 Pesepak Bola dengan Bayaran Tertinggi di Dunia Tahun 2025
Editorial 17 Oktober 2025, 19:53 -
3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi Nomor 3, tapi Tak Ada CR7
Editorial 16 Oktober 2025, 20:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28 -
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51 -
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46 -
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01 -
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04