Soares: Ronaldo Bakar Semangat Pemain Portugal di Waktu Jeda
Editor Bolanet | 11 Juli 2016 09:15
Cristiano Ronaldo -yang menjabat sebagai kapten tim- harus meninggalkan lapangan lebih cepat karena mengalami cedera. Cedera tersebut ia dapat usai berbenturan dengan gelandang Prancis, Dimitri Payet.
Dikatakan Soares bahwa dirinya dan tim sedikit kaget karena Ronaldo harus keluar lapangan lebih cepat. Namun saat jeda, Ronaldo ia katakan memberikan mampu membakar semangat para pemain saat jeda pertandingan.
Ini (keluarnya Ronaldo) adalah saat yang sangat sulit. Saya ingat, bagi saya dan tim, semua orang sedikit kaget saya pikir, ujarnya.
Di masa istirahat, Ronaldo memiliki kata-kata fantastis untuk kami. Dia memberi kami banyak kepercayaan diri dan dia berkata, 'dengar, saya yakin kita akan juara, jadi tetap bersama dan berjuang untuk itu' sambungnya.
Ini benar-benar luar biasa. Saya pikir semua pemain memiliki sikap fantastis. Dan kami telah menunjukkan malam ini saat anda berjuang sebagai kesatuan anda lebih dan lebih kuat, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Joao Cancelo Ingin Tinggalkan Al Hilal, Barcelona Siap Membuka Pintu
Asia 2 Januari 2026, 07:04
-
Cristiano Ronaldo Siapkan 'Istana' Rp600 Miliar di Portugal untuk Masa Pensiun
Bolatainment 31 Desember 2025, 23:30
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








