Swedia Jadikan Prancis Batu Loncatan
Editor Bolanet | 19 Juni 2012 06:45
Zaltan Ibrahimovic dkk menelan dua kekalahan yang memilukan kala dibekuk oleh Ukraina dan di dua pertandingan awal. Meski tak memiliki peluang untuk lolos, tim asuhan Erik Hamren akan tetap tampil ngotot.
Penampilan terakhir mereka itu akan digunakan sebagai batu loncatan untuk mempersiapkan diri pada kualifikasi Piala Dunia pada bulan September. Selain itu, kemenangan akan menyelamatkan harga diri serta memulihkan kepercayaan diri tim.
Pernyataan tersebut disampaikan oleh Kim Kallstrom dan juga Hamren.
Kallstrom menuturkan, Bagi kami, ini hanyalah menyelesaikan pekerjaan dan mempersiapkan diri kami untuk kualifikasi Piala Dunia. Kami di sini untuk menang dan menunjukkan kemampuan terbaik tim kami.
Sementara itu, Hamren mengungkapkan, Tim akan bermain untuk para suporter yang telah jauh-jauh datang ke Kiev untuk menyaksikan pertandingan di fase grup, akan tetapi ini semua lebih ditujukan untuk kami, untuk menghormati diri kami sendiri.
Dengan ini, harus ekstra hati-hati di pertandingan terakhir. Jika tidak mereka bisa saja terjungkal oleh tim pesakitan seperti Swedia.
Finish di posisi dua bukanlah pilihan bijak bagi tim asuhan Laurent Blanc. Jika ini sampai terjadi maka mereka akan langsung berhadapan dengan juara bertahan . [initial]
PIALA EROPA - Blanc: Swedia Akan Mempersulit Kami (au/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Profil Rafaela Pimenta: Wanita Tangguh di Balik Megahnya Karier Bintang Sepak Bola Dunia
Liga Inggris 10 September 2025, 23:17
-
Nkunku dan Obrolan dengan 2 Nama yang Punya Ikatan Kuat dengan Sejarah AC Milan
Liga Italia 8 September 2025, 13:38
-
Telepon Rahasia Ibrahimovic yang Ubah Nasib Transfer Ardon Jashari ke Milan
Liga Italia 7 Agustus 2025, 04:14
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







