'Yunani Pulang Dengan Kepala Tegak'
Editor Bolanet | 23 Juni 2012 05:56
Pelatih Yunani Fernando Santos mengatakan bahwa perjuangan para pemainnya sangat membanggakan meski baru saja kandas di perempat final setelah dihancurkan 2-4 oleh , Sabtu (23/6), tim yang jauh lebih superior dari mereka.
Saya ingin memberi selamat kepada para pemain, ujar pelatih asal Portugal yang pernah membawa Porto juara liga tahun 1999 itu.
Mereka berjuang keras sampai akhir, dan tentu saja karena telah sanggup melangkah sampai babak ini.
Kami tampil di turnamen ini dengan mental, jiwa dan semangat yang kuat dalam setiap pertandingan yang kami lakoni.
Kini, kami akan berusaha meningkatkan kualitas permainan, baik dalam latihan maupun uji coba, demi menjadi tim yang lebih baik untuk kualifikasi Piala Dunia, pungkas Santos. (afp/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rekap Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Prancis dan Jerman Perkasa, Belgia Tertahan
Piala Dunia 11 Oktober 2025, 08:26
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













