Renang: Angelina Soegianto, Sang Pemecah Rekor
Editor Bolanet | 21 November 2011 19:20
Angeline yang asal Jawa Timur itu, membukukan catatan waktu tercepat 3 menit 33,30 detik atau lebih cepat dari rekor lama 3 menit 37,92 detik yang dibuat Nguyen Thi Hang asal Vietnam pada SEA Games 2009 di Laos.
Medali perak nomor ini direbut atlet Indonesia lainnya Priscillia Gunawan dengan waktu 3 menit 34,48 detik dan perunggu atas nama Thi Minh Trung Dang (Vietnam) dengan waktu 3 menit 36,40 detik.
Sementara pada nomor 400 meter surface putra, medali emas diraih atlet Vietnam Bao Thu Tran sekaligus memecahkan rekor baru SEA Games atas namanya sendiri dengan waktu 3 menit 08,28 detik.
Catatan rekor lama yang dibuat Bao Thu Tran pada SEA Games 2009 adalah 3 menit 12,60 detik.
Atlet tuan rumah Hans H Yosaputra harus puas dengan medali perah setelah menyentuh finis kedua dengan waktu 3 menit 12,03 detik, kemudian Quang Dai Vo (Vietnam) yang mengoleksi waktu 3 menit 14,00 detik kebagian perunggu.
Cabang renang sirip atau selam pada SEA Games 2011 memperebutkan sebanyak 16 medali emas.
Tuan rumah Indonesia dan Vietnam untuk sementara sama-sama mengumpulkan empat medali emas, diikuti Thailand yang sudah mengoleksi dua emas. (ant/rev)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Cetak Gol Lagi di Bernabeu, Raul Asencio: Semoga Bisa Lebih Banyak Lagi!
Liga Spanyol 18 Januari 2026, 09:37
-
Kalahkan Levante, Arbeloa Sanjung Mentalitas Real Madrid
Liga Spanyol 18 Januari 2026, 08:53
-
Madridista Cemooh Skuad Real Madrid, Alvaro Arbeloa: Memang Sudah Selayaknya!
Liga Spanyol 18 Januari 2026, 08:33
-
Michael Carrick Hanya Butuh 3 Hari untuk Hancurkan Sang Tetangga Berisik
Liga Inggris 18 Januari 2026, 08:10
-
Prediksi Wolves vs Newcastle 18 Januari 2026
Liga Inggris 18 Januari 2026, 08:00
-
MU 'Hancurkan' Manchester City, Peter Schmeichel: Terima Kasih, Carrick!
Liga Inggris 18 Januari 2026, 07:50
-
Yang Unik dari Piala AFF 2026: Durasi Turnamen Rasa Piala Dunia, Padahal Cuma 10 Tim
Tim Nasional 18 Januari 2026, 07:30
-
Momen Kamera Tangkap Gerutu Declan Rice Usai Gagal Kalahkan Nottingham Forest
Liga Inggris 18 Januari 2026, 07:12
-
Dominasi 78 Persen Tapi Kalah, Juventus Ukir Sejarah Paling Memalukan di Serie A
Liga Italia 18 Januari 2026, 06:40
LATEST EDITORIAL
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48





