Akhir Musim, Real Madrid Kunjungi Negara Moyang Benzema
Editor Bolanet | 5 Maret 2015 08:09
Adalah Aljazair, negara yang merupakan asal rumpun striker Karim Benzema dan juga pelatih Castilla Zinedine Zidane, yang akan dikunjungi oleh Real. Di sana Real akan melakukan laga uji coba sebagai bagian dari kerja sama sponsor dengan perusahaan komunikasi setempat, Mobilis pada tahun 2013 silam.
Belum bisa dipastikan siapa klub yang akan menjadi lawan Real, namun Diario AS melaporkan bahwa klub elit setempat, USM Alger atau Ligue 1 All-Star bisa menjadi alternatif lawan bagi Real.
Kepastian tanggal berapa Real akan bertolak ke Aljazair juga belum dipastikan. Hal ini masih menunggu kepastian apakah Real lolos ke final Liga Champions musim ini yang akan diadakan di Berlin pada tanggal 6 Juni 2015 mendatang.[initial]
Baca Juga
- Guti Minta Ancelotti Prioritaskan Produk Akademi
- 'Isco Adalah Penerus Iniesta dan Rival Bagi Hazard'
- Flores: Barca dan Real Sama-Sama Kurang Meyakinkan
- Marcelo Sudah Menghitung Hari Tatap El Clasico
- Pepe Kesal Madrid Tak Dapat Hadiah Penalti
- Mengenang Gol Perdana, Odegaard Akan Bingkai Jerseynya
- Ancelotti Ingin Jumpa Barca Atau Atletico di Final UCL
- 'Ancelotti Inginkan Zlatan, Tapi Real Kurang Bernyali'
- Bukan Ballon d'Or, Ronaldo Sebut La Decima Sebagai Pencapaian Terbaik
- Stielike: Usir Ancelotti, Fans Madrid Tak Tahu Malu
- Valencia: Madrid Inginkan Gaya, Kami Tak Punya Daya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








