Alba Tepis Tudingan Krisis di Barcelona
Rero Rivaldi | 4 September 2017 13:50
Bola.net - - Bek sayap , Jordi Alba, membantah bahwa klubnya tengah mengalami krisis.
Usai sebelumnya kalah dari Real Madrid di laga Supercopa de Espana dan gagal mendatangkan sejumlah pemain incaran di bursa transfer, ada banyak pengamat mengatakan bahwa performa Blaugrana sudah mengalami penurunan.
Namun Alba berkeras bahwa saat ini sama sekali tidak ada gejala panik di ruang ganti. Menurutnya, banyak orang terlalu cepat mengambil kesimpulan soal Barcelona. Padahal La Liga musim ini baru berjalan dua pertandingan.
Banyak orang memberikan komentar, teman-teman dekat anda memberitahukan banyak hal dan kenyataannya adalah kami ada di klub di mana semua orang akan bisa berbicara, baik itu soal sesuatu yang baik maupun buruk, tutur Alba menurut Sportsmole.
Kritik harusnya disampaikan di akhir musim, ketika anda sudah melihat bahwa kami meraih banyak hasil buruk.
Sekarang banyak orang terlalu cepat menjadi risau.
Barcelona sendiri tengah mengumpulkan enam angka dari dua pertandingan yang mereka mainkan melawan Real Betis dan Deportivo Alaves.
Usai jeda Internasional, tim asuhan Ernesto Valverde akan menjalani laga derby Catalan melawan Espanyol di Camp Nou.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






