Ancelotti Bantah Simpan Perseteruan Dengan Pelatih Rayo
Editor Bolanet | 8 November 2014 10:20
Kritikan Jemez menjadi salah satu faktor yang membuat sorotan publik berkembang luas dan akhirnya memaksa otoritas sepakbola Spanyol menjatuhkan skors selama tiga bulan untuk Zidane. Jelang duel antara Real kontra Rayo di Santiago Bernabeu akhir pekan ini (08/11), Ancelottu menyatakan ia tak terlalu memikirkan apa yang pernah dilakukan Jemez di masa lalu dan lebih memilih fokus menjalani petandingan.
Saya tak pernah terlibat tensi dengan Jemez, persoalan itu sudah lama berlalu. Saya memiliki respek untuk dia karena gaya permainan timnya yang menghibur. Laga melawan Rayo akan berlangsung normal, ungkap Ancelotti seperti dilansir Diario AS.
Apa yang terjadi beberapa waktu lalu tak ada hubungannya dengan pertandingan ini. Kami harus waspada akan permainan terbuka Rayo, kami harus siap dengan segala kemungkinan.
Dalam duel terakhir kedua tim di tempat yang sama musim lalu, Madrid mampu melumat tim tamu dengan skor telak 5-0.[initial]
Baca Juga
- Jemez Anggap Madrid 'Kasihani' Liverpool di Bernabeu
- Rodgers: Madrid Era Ancelotti Akan Lebih Baik Dari Barca-nya Pep
- Casillas: Saya Ingin Cetak Gol di Final Liga Champions
- Benzema: Saatnya Madrid Bersantai
- Ayoze Yakin Madrid Akan Mudah Bekuk Liverpool
- Modric: Saya dan Kroos Makin Serasi
- Madrid Siapkan 20 Juta Pounds Untuk Lloris
- Caparros: Real Madrid Punya Tim Terkuat Sepanjang Sejarah
- Nolito: Ronaldo Hanya Pemain Terbaik Nomor Dua
- Munoz: Bendung Madrid Sesusah Hentikan Pesawat Terbang
- Benzema: Mencetak Gol Bukanlah Yang Terpenting
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










