Ancelotti: Bayern Tak Ingin Rekrut Pemain Real Madrid
Rero Rivaldi | 15 Desember 2016 09:04
Bola.net - - Carlo Ancelotti mengatakan bahwa ia dan manajemen Bayern Munchen sama sekali tidak pernah punya rencana untuk merekrut pemain Real Madrid di bursa transfer, setidaknya hingga saat ini.
Manajer Italia pernah menangani Madrid selama dua musim dan memberikan satu trofi Liga Champions, sebelum ia memutuskan vakum hingga akhirnya menerima tawaran menggantikan Josep Guardiola di Bayern.
Hal tersebut lantas membuat sang bos dikaitkan dengan beberapa pemain Real Madrid yang tidak banyak mendapatkan kesempatan bermain di bawah asuhan Zinedine Zidane musim ini. Salah satunya James Rodriguez.
Namun demikian, hal tersebut lantas ditampik langsung oleh Ancelotti belum lama ini.
Tidak, kami tidak memikirkan mengenai hal ini, karena klub punya ide sendiri, dan hal tersebut sudah berjalan bagus selama beberapa tahun terakhir, tutur Ancelotti menurut Marca.
Kami sudah membeli pemain yang kami butuhkan, seperti Hummels dan Renato Sanches, untuk bisa menjalani musim dengan lebih kompetitif. Kami berada dalam kondisi yang baik.
Madrid sendiri tengah berada di Jepang untuk mengikuti kompetisi Piala Dunia Antarklub.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
LATEST UPDATE
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









