Ancelotti: Benzema Bisa Termotivasi Ejekan Fans
Editor Bolanet | 24 September 2013 19:55
Seperti diketahui, Benzema mendapatkan siulan serta ejekan dari sebagian Madridista karena gagal mencetak gol. Publik Santiago Bernabeu memang dikenal sangat penuntut meski juga tak sungkan memberikan apresiasi kepada pemain yang bermain bagus.
Ancelotti sendiri merasa puas dengan kinerja yang ditunjukkan Benzema. Ia bahkan emrasa yakin ejekan dari fans akan membuat Benzema terlecut untuk tampil lebih bagus dalam pertandingan selanjutnya.
Penampilan Benzema sudah bagus. Saya puas dengan kinerjanya meski ia tak mencetak gol. Bukan masalah jika publik Bernabeu tidak mendukungnya. Kadang hal itu bisa menjadi berita bagus karena bisa memberinya motivasi ekstra, terang Ancelotti.
Catatan gol Benzema sebenarnya tak buruk sejauh musim ini berjalan. Dari tujuh pertandingan yang dijalaninya, ia sudah mengemas empat gol. (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









