Andre Gomes Sudah Bersihkan Isi Lokernya di Camp Nou
Dimas Ardi Prasetya | 22 Mei 2018 18:17
Bola.net - - Gelandang Andre Gomes dikabarkan sudah mengosongkan isi lokernya di Camp Nou dan akan segera angkat kaki dari .
Sejak didatangkan ke Barca dari pada tahun 2016 kemarin, pemain asal Portugal ini memang tak bisa beradaptasi dengan baik. Ia pun akhirnya kerap jadi penghangat bangku cadangan.
Hal itu terus berlangsung sampai musim ini. Di sepanjang musim 2017-18 ini, ia hanya diberi kesempatan main sebagai starter sebanyak 10 kali saja di semua ajang kompetisi oleh Ernesto Valverde.
Gomes sebelumnya sudah santer disebut tak lagi betah di Barca. Apalagi sempat ada kabar bahwa beberapa pemain senior di Blaugrana memintanya untuk dilepas pada bursa transfer Januari 2018 kemarin.
Pemain berusia 24 tahun ini juga sudah dikait-kaitkan dengan sejumlah klub. Contohnya Juventus, Liverpool, Tottenham, Manchester United hingga West Ham.
Menurut laporan terbaru dari Mundo Deportivo, Gomes sekarang akhirnya sudah tak tahan lagi bermain di Barca. Ia pun sudah berkemas-kemas dan siap untuk hengkang pada bursa transfer musim panas ini.
Media asal Spanyol itu juga membeberkan bahwa Gomes sudah menetapkan tujuannya selepas meninggalkan Barca. Kabarnya ia lebih suka pindah ke Premier League.
Sejauh ini Gomes total baru bermain sebanyak 78 kali bagi Barca di semua ajang kompetisi. Kontraknya di Camp Nou sendiri masih tersisa hingga musim panas 2021 mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






