Arbeloa: Benitez Akan Buat Madrid Lebih Hebat
Editor Bolanet | 11 September 2015 07:39
Sosok berusia 55 tahun menggantikan Carlo Ancelotti di musim panas ini, usai Florentino Perez kecewa melihat Madrid tak meraih satu pun trofi di musim lalu.
Benitez sebelumnya membeli Arbeloa ketika ia masih ada di Liverpool tahun 2007, dan sosok berusia 32 tahun yakin Real akan makin berkembang di bawah asuhan sang manajer.
Begitu tahu bahwa ia akan datang, semua orang bertanya pada saya mengenai dirinya. Rafa merupakan pelatih yang metodis. Ia adalah seorang pekerja keras, amat menuntut, dan saya bisa memastikan pada Anda kami akan jadi pemain yang lebih baik, jelas Arbeloa pada laman resmi klub.
Madrid kali terakhir sukses mengalahkan Real Betis 5-0 di kandang sendiri dan akan bermain melawan Espanyol akhir pekan ini. [initial]
Baca Juga:
- Baru 21 Detik, Kiper Real Madrid Sudah Bikin Blunder Konyol!
- Ingin Tiru Leo Messi? Mainlah Sepakbola Gelembung Sabun!
- Atletico Akan Berikan Segalanya Untuk Kalahkan Barcelona
- Mantan Kiper Barca Ini Yakin Masip Juga Pasti Hengkang
- Barca dan Atletico Akan Kenakan Kaos Solidaritas untuk Suriah
- Toni Kroos Raih Penghargaan Gelandang Terbaik 2014 IFFHS
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









