Barca Hubungi Agen David Luiz
Editor Bolanet | 22 Juli 2013 07:00
Barca termasuk aktif di bursa transfer untuk mencari bek baru guna menjadi cover bagi kapten Carles Puyol, yang mulai menua dan musim lalu akrab dengan cedera.
Selain Thiago Silva, ada juga nama pemain belakang Daniel Agger dalam daftar incaran Barca, tapi Luiz tetap dalam radar Blaugrana. Luiz sendiri sudah dikaitkan dengan Barca sejak beberapa waktu lalu. Namun, manajer Chelsea Jose Mourinho mengindikasikan bahwa dia tidak bakal melepas pemain Brasil tersebut.
Meski demikian, Barca tidak langsung mundur begitu saja. Menurut AS, direktur olahraga Barca Andoni Zubizarreta telah melakukan kontak dan berbicara dengan agen Luiz, Giuliano Bertolucci, guna membahas agenda memboyong sang pemain ke Camp Nou.
Luiz direkrut Chelsea dari Benfica senilai €30 juta pada tahun 2011 dan saat ini terikat kontrak di Stamford Bridge hingga 30 Juni 2017. [initial]
Mourinho Ungkap Posisi David Luiz Musim Depan
Mourinho: Mata dan Luiz Penting Bagi Rencana Saya
David Luiz Gerah Terus Jadi Korban Spekulasi
Mourinho: Mata dan Luiz Tak Dijual!
Barca Tawar David Luiz 30 juta pound
Jika Gagal Dapatkan Thiago Silva, Barca Incar David Luiz (as/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












