Barca Santai Hadapi Situasi Neymar
Editor Bolanet | 9 Februari 2016 06:56
Juara Eropa dan Dunia dikabarkan ingin segera memastikan masa depan pemain Brasil untuk jangka panjang, usai beredar kabar yang mengatakan bahwa ia tengah diincar oleh Real Madrid.
Sang pemain sendiri sempat jadi pemberitaan di perayaan ulang tahunnya yang ke-25 pekan lalu, usai ia sempat terlibat konfrontasi dengan pekerja media - di mana Neymar meminta mereka membiarkannya sendirian.
Namun Fernandez mengatakan pada Marca: Neymar dan manajemennya amat bahagia dan kami amat tenang.
Klub akan terus mendukung sang pemain. Hal seperti ini terjadi dan kita tidak harus terus memikirkannya. Hal terpenting adalah sang pemain merasa bahagia dan ini adalah sesuatu yang bisa kita lihat di tiap pertandingan yang ia mainkan.
Neymar sendiri dikabarkan juga masuk radar transfer Manchester United dan Manchester City. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








