Barcelona dan Inter Segera Raih Kata Sepakat untuk Transfer Lautaro Martinez
Dimas Ardi Prasetya | 5 Mei 2020 16:57
Bola.net - Raksasa La Liga Barcelona dikabarkan segera meraih kata sepakat dengan Inter Milan untuk transfer Lautaro Martinez.
Barcelona sudah beberapa bulan ini dikabarkan begitu ngebet mendatangkan Lautaro. Ia dianggap sebagai pengganti yang pas bagi Luis Suarez.
Klub Catalan itu awalnya keberatan menebus klausul rilis Lautaro yang bernilai 111 juta euro. Caranya adalah dengan merayu mereka dengan paket tukar tambah pemain.
Barca pun sudah melepas beberapa tawaran kepada Inter. Sejumlah pemain pun dilibatkan seperti Junior Firpo, Nelson Semedo, Arthur, hingga Antoine Griezmann.
Akan tetapi semua tawaran itu ditolak oleh Inter. Namun sempat beredar kabar bahwa Nerrazurri siap melepas Lautaro jika dibarter dengan Griezmann plus Arturo Vidal.
Segera Raih Kesepakatan
Kini muncul kabar baru terkait gosip transfer Lautaro Martinez. Barcelona disebut segera mencapai kesepakatan dengan Inter Milan untuk transfer pemain Argentina tersebut.
Kabar ini dilontarkan oleh Diario Sport. Mereka menyebut bahwa Barcelona siap membayar Inter Milan sebesar 60 juta euro
Selain itu Barca juga akan menyertakan dua pemain. Akan tetapi belum diketahui siapa saja nama dua pemain tersebut.
Lautaro Ingin ke Barcelona
Sebelumnya ada kabar bahwa Lautaro Martinez sudah mantap untuk pindah ke Barcelona. Bahkan ia disebut berniat menolak proposal kontrak baru dari Inter Milan.
Sementara itu banyak suara yang mendukung Lautaro Martinez untuk pindah ke Barcelona. Namun ada juga yang menyarankannya agar bertahan di Inter Milan.
Lautaro Martinez sendiri belum mengeluarkan pernyataan soal masa depannya. Akan tetapi agennya beberapa waktu lalu mengatakan bahwa striker 22 tahun tersebut masih fokus bermain di Inter Milan, meski tak menutup kemungkinan pindah ke Barcelona di masa depan.
(diario sport)
Gosip Lainnya:
- Real Madrid Coba 'Jalur Belakang' untuk Rekrut Eduardo Camavinga
- Sao Paulo Benarkan Real Madrid Tertarik Boyong 'The New Kaka'
- Ngotot Pindah Barcelona, Lautaro Martinez Tolak Nego Kontrak Baru di Inter Milan
- Inikah Pengganti Paul Pogba di Old Trafford Musim Depan?
- Efek Positif Berakhirnya Ligue 1 untuk Arsenal, William Saliba Gabung Lebih Cepat
- Demi Barcelona, Neymar Tolak Bonus Rp1,6 Triliun dari PSG
- Jesse Lingard Jadi Rebutan Empat Tim Premier League, Lepas Gak Nih, MU?
- Perkuat Lini Pertahanan, MU Impor Bek dari Jerman
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

LATEST UPDATE
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


