Barcelona Merayakan Rekor Baru Berkat gol Ansu Fati
Yaumil Azis | 6 Juli 2020 10:12
Bola.net - Pada Senin (6/7/2020) dini hari tadi, Barcelona bertandang ke markas Villarreal untuk melakoni laga lanjutan La Liga. Skuat besutan Quique Setien tersebut pulang dengan membawa tiga angka yang penting.
Barcelona menang dengan skor telak 4-1. Gol bunuh diri Pau Torres membuka kemenangan Blaugrana, sementara sisanya dicetak oleh Luis Suarez, Antoine Griezmann, dan penyerang muda, Ansu Fati.
Berkat kemenangan ini, asa Barcelona untuk menyalip Real Madrid dari puncak klasemen tetap terjaga. Mereka sekarang berada di peringkat kedua dengan selisih empat poin dari tim besutan Zinedine Zidane tersebut.
Dan, pada pertandingan kali ini, Barcelona berhasil meraih rekor baru berkat Ansu Fati. Pemain berusia 17 tahun itu menjadi penutup kemenangan Blaugrana atas Villarreal dengan golnya di menit ke-87.
Scroll ke bawah untuk membaca informasi selengkapnya.
Barcelona Catatkan Rekor Baru
Ansu Fati mencatatkan gol ke-9000 Barcelona sejak pertama kali berdiri. Barcelona membutuhkan waktu lebih dari 111 tahun agar bisa mencatatkan torehan positif tersebut.
Secara rinci, 6.156 gol Barcelona tercipta di pentas La Liga. 1.474 lainnya dicetak di ajang Copa Del Rey, sementara 543 sisanya dibukukan di Liga Champions.
Sang kapten dan peraih enam trofi Ballon d'Or, Lionel Messi, memiliki kontribusi yang cukup besar dalam perolehan itu. Seperti yang diketahui, Messi telah menyumbangkan 630 gol untuk Barcelona dalam semua kompetisi.
Alihkan Fokus ke Espanyol
Barcelona boleh merayakan pencapaian tersebut. Namun, mereka harus segera mengalihkan fokusnya untuk melakoni laga berikutnya yang berlangsung pada hari Kamis (9/7/2020) mendatang.
Ya, mereka bakalan bertemu dengan Espanyol. Pertandingan yang dikenal dengan nama 'Derbi Barceloni' tersebut akan berlangsung di markas Barcelona, Camp Nou.
Kemenangan bisa membuat asa Barcelona untuk mengejar trofi juara La Liga bisa terjaga. Sekaligus juga membenamkan harapan Espanyol untuk bisa keluar dari zona degradasi musim ini.
(Goal International)
Baca Juga:
- Hasil dan Klasemen La Liga: Barcelona Bangkit, tapi Masih Tertinggal dari Real Madrid
- Barcelona Menang Besar, Netizen Ramai-Ramai Puji Trio MSG
- 5 Pelajaran dari Laga Villarreal vs Barcelona: Akhirnya Trio MSG Bisa Padu
- Man of the Match Villarreal vs Barcelona: Lionel Messi
- Hasil Pertandingan Villarreal vs Barcelona: Skor 1-4
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



