Barcelona Ogah Kibarkan Bendera Putih untuk Transfer Matthijs De Ligt
Serafin Unus Pasi | 20 Mei 2020 21:40
Bola.net - Klub La Liga, Barcelona diberitakan belum menyerah untuk membajak Matthijs De Ligt. El Blaugrana diberitakan akan kembali mencoba merebut bek Timnas Belanda tersebut dari Juventus.
Rumor ketertarikan Barcelona terhadap De Ligt sudah dimulai sejak tahun lalu. El Blaugrana terkesima dengan aksi De Ligt di lini pertahanan Ajax dan mereka mencoba untuk merekrutnya.
Namun sayang De Ligt pada saat itu lebih memilih untuk pindah ke Juventus. Meski gosipnya sempat mereda, namun Juventus dirumorkan masih menaruh hati terhadap sang bek.
Mundo Deportivo mengklaim bahwa Barcelona diam-diam masih meminati jasa De Ligt. Mereka diberitakan mulai mencoba untuk memboyong sang winger ke Catalunya.
Simak situasi transfer De Ligt selengkapnya di bawah ini.
Ajukan Tawaran
Laporan tersebut mengklaim bahwa Barcelona benar-benar serius untuk mencoba merekrut De Ligt.
El Blaugrana diberitakan sudah melepaskan tawaran perdana mereka ke Juventus. Barca diyakini menawar De Ligt di angka 66 juta pounds.
Namun tawaran perdana Barcelona itu diberitakan ditolah mentah-mentah oleh Juventus.
Coba Lagi
Menurut laporan tersebut, Barcelona tidak patah arang meski tawaran pertama mereka ditolak oleh Juventus.
Barca disebut tengah menyusun tawaran kedua mereka untuk De Ligt. Mereka berharap tawaran kedua mereka ini bisa meluluhkan Juventus untuk menjual sang bek.
Barca kabarnya akan mencoba mengorbankan salah satu pemainnya ke Juventus agar De Ligt pindah ke Camp Nou musim depan.
Bakal Dipertahankan
Barcelona diyakini bakal tetap kesulitan untuk membajak De Ligt.
Maurizio Sarri diberitakan masih percaya penuh terhadap sang bek meski performanya masih belum stabil musim ini.
(Mundo Deportivo)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01
LATEST UPDATE
-
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25 -
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto2 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto3 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Ayo Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Man of the Match Eintracht Frankfurt vs Liverpool: Virgil van Dijk
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:05 -
Man of the Match Galatasaray vs Bodo/Glimt: Victor Osimhen
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:00 -
Man of the Match Athletic Bilbao vs Qarabag: Gorka Guruzeta
Liga Champions 23 Oktober 2025, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04