Barcelona Rilis Statistik Musim Perdana Luis Suarez
Editor Bolanet | 16 Juni 2015 06:01
Ketajaman Trio MSN itu pula yang turut memberi tiga trofi bagi Barca di tahun ini, La Liga, Copa del Rey dan puncaknya Liga Champions. fcbarcelona.com pun merilis statistik dari striker Uruguay tersebut dalam kiprahnya di musim 2014-15.
Dengan cukup terperinci, kita bisa mengetahui berapa jumlah gol yang diciptakan Suarez, jumlah asis dan beberapa hal lainnya, dimulai dengan jumlah penampilan dan debut Suarez yang tidak berakhir dengan manis di halaman berikut. (fcb/dct)
Statistik Suarez
- Penampilan
Suarez melakoni debut pada tanggal 25 Oktober 2014, di jornada kesembilan La Liga. Walau memberi asis pada gol Neymar, Barca pulang dengan kekalahan 3-1. Sejak saat itu Suarez bermain 27 kali di La Liga, 10 kali di Liga Champions dan enam kali di Copa del Rey.
- Gol
Satu bulan setelah melakukan debut, Suarez menciptakan gol pertamanya. Itu adalah pertandingan Liga Champions melawan APOEL. Setelah itu Suarez mencetak 16 gol di La Liga, tujuh gol di UCL dan dua kali di Copa.
Lebih jauh lagi, Suarez menghasilkan 18 gol dengan kaki kanan, enam gol dengan kaki kiri dan satu gol dengan sundulan.
- Asis
Dari total 21 asis yang diciptakannya, 14 di antaranya dibuat di La Liga, tiga di Champions dan empat di Copa.
Statistik Suarez
- Shots
- Solo Run
- Kesuksesan Duel
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:59
LATEST UPDATE
-
Juventus Kalah Lagi, Igor Tudor Tetap Pede: Kami di Jalur yang Benar!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 08:08 -
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 05:37 -
Man of the Match Chelsea vs Ajax Amsterdam: Estevao Willian
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:25 -
Man of the Match Real Madrid vs Juventus: Jude Bellingham
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:19 -
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04