Barcelona Siapkan Tawaran untuk Koulibaly
Asad Arifin | 8 Juni 2018 00:39
Bola.net - - Juara La Liga, Barcelona dikabarkan siap meramaikan perburuan pemain belakang Napoli, Kalidou Koulibaly, di bursa transfer. Tawaran senilai 40 juta euro pun sudah disiapkan oleh pihak Barca pada Napoli.
Koulibaly merupakan salah satu pemain belakang yang jadi buruan banyak klub top Eropa. Arsenal dan Chelsea sejak lama tertarik kepada pemain berusia 26 tahun tersebut.
Dikutip dari Sports, Barca tertarik dengan Koulibaly setelah dia tampil begitu bagus bersama Napoli pada musim 2017/18. Barca yakin bahwa Koulibaly bisa menambah kekuatan Barca di lini belakang, yang sudah punya Gerard Pique dan Samuel Umtiti, yang baru meneken kontrak baru.
Jika sukses mendatangkan Koulibaly, maka Barca tidak punya kecemasan lagi di sektor bek tengah. Pasalnya, kualitas Koulibaly tentu sangat bisa diandalkan. Berbeda dengan Yerry Mina yang belum teruji atau Thomas Vermaelen yang kerap cedera.
Koulibaly sudah terbukti mampu tampil apik di Napoli.
Harga Yang Ditawarkan Barca

Barca akan menawarkan dana segera senilai 40 juta euro untuk Napoli. Selain itu, Il Partanopei juga bisa memilih salah satu dari pemain Barca yakni Andre Gomes, Denis Suarez dan Paco Alcacer.
Koulibaly sendiri dikabarkan ingin pindah setelah Napoli tidak lagi dilatih oleh Maurizio Sarri. Tapi, Napoli hanya akan melepasnya dengan harga 120 juta euro.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
LATEST UPDATE
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52








