Bartra Akui Barca Beruntung Kembali Dijadwalkan Lawan Bilbao
Editor Bolanet | 21 Agustus 2015 21:59
Sebelumnya, Barca harus menelan pil pahit kala bersua Bilbao di ajang Piala Super Spanyol. Lionel Messi dipaksa tumbang dalam dua laga dengan agregat 5-1.
Namun, takdir mempertemukan kembali kedua tim itu dengan sangat cepat. Mereka dijadwalkan untuk bentrok di laga pembuka La Liga pada 23 Agustus mendatang. Bagi Bartra, jadwal ini sangat menguntungkan untuk Barca. Sebab dengan demikian timnya bisa langsung membalaskan kekalahannya di laga sebelumnya.
Athletic adalah tim yang tangguh dan hal terbaik yang bisa kami lakukan adalah kembali ke lapangan, memainkan sepak bola yang bagus dan mendapatkan tiga poin. Ketika segala sesuatunya tak berjalan mulus pada suatu hari, saya ingin sekali mendapatkan kesempatan kedua di hari yang sama, seru Bartra pada situs resmi Blaugrana.
Barca cukup beruntung bisa bertanding lagi dengan cepat dan ada banyak cara bagi kami untuk mempelajari kesalahan-kesalahan kami. Kami bermain bagus sebagai satu tim dan juga bermain jelek sebagai satu tim. Kami harus meningkatkan kemampuan kami di segala aspek dan mencoba menghindari kesalahan-kesalahan individual, tegas bek 24 tahun ini. [initial]
Baca Juga:
- Bartra Minta Barca Lupakan Masa Lalu & Fokus ke Depan
- Bartra Bertekad Raih Satu Tempat di Skuat Inti Barca
- Inilah Tawaran Chelsea yang Belokkan Pedro dari MU
- FIFA Minta Barca Batalkan Kontrak Dua Pemain
- Pedro Pergi, Skuat Barca Makin Gelisah
- Neymar: Saya Tak Sabar Ingin Segera Bermain
- Neymar Dipastikan Absen di Laga Perdana La Liga
- Rafinha: Barca Akan Rindukan Pedro
- Kovacic Sebenarnya Ingin ke Barca?
- Messi Pimpin Barca Lepas Pedro
- Munir Sambut Positif Kepergian Pedro dari Barca
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Slavia Praha vs Barcelona: Drama Enam Gol, Blaugrana Menang 4-2 di Praha
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:20
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
LATEST UPDATE
-
Arsenal Masih Jadi Raja Bola Mati: Sulit Dihentikan Meski Lawan Tahu Polanya
Liga Inggris 23 Januari 2026, 10:47
-
Pamit dari Manchester United, Casemiro Bakal Berlabuh ke Klub Ini?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 10:14
-
Prediksi Como vs Torino 24 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 09:59
-
Persija Dirumorkan akan Rekrut Shayne Pattynama, Ini Kata Sang Manajer
Bola Indonesia 23 Januari 2026, 09:58
-
Cole Palmer ke Manchester United? Isu 'Kangen Rumah' Buka Peluang Transfer
Liga Inggris 23 Januari 2026, 09:42
-
Persija Belum Dapat Jawaban dari Ivar Jenner, tapi Masih Menunggu
Bola Indonesia 23 Januari 2026, 09:32
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 23 Januari 2026
Voli 23 Januari 2026, 09:32
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 23 Januari 2026, 09:19
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 23 Januari 2026, 09:19
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






