Beli Stadion, PSG Siap Akuisisi Messi dan Ronaldo
Editor Bolanet | 5 Oktober 2015 15:55
Kedua pemain bintang itu amat dikagumi dan diinginkan oleh presiden Nasser Al-Khelainfi. Namun aturan Financial Fair Play selalu jadi penghalang utama klub.
PSG kini tengah membicarakan kemungkinan membeli stadion kandang mereka dari pemerintah Paris - langkah yang disebut akan membebaskan mereka dari masalah FFP.
Pierre Rondeau, dalam blog ekonomi-nya, mengatakan: Dengan mengubah kepemilikan Parc des Princes, yang disewa dengan biaya 1 juta euro per tahun, menjadi aset senilai 100 juta euro, PSG punya kesempatan untuk mendapatkan keseimbangan dan menghabiskan uang lebih besar dari sebelumnya.
Tidak ada yang bisa menghalangi mereka membeli pemain seperti Cristiano Ronaldo atau Lionel Messi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











