Benitez: Saya Dipecat Madrid Karena Faktor Eksternal
Editor Bolanet | 5 Juli 2016 05:16
Benitez mengungkapkan bahwa fokus Madrid adalah menjadi juara di kancah domestik. Secara umum, Benitez merasa semuanya berjalan dengan lancar di Madrid saat itu. Ia merasa bisa mengendalikan dan memanfaatkan semua pemain besar yang ada di Madrid.
Pada awal musim, Presiden sudah mengatakan kepada saya untuk tampil bagus di ajang La Liga. Jelas itu adalah prioritas kami. Untuk mencapai target itu, butuh lebih dari sekadar nama besar, kualitas pemain benar-benar menentukan. Pada dasarnya, itu adalah cara kerja saya, terang Benitez seperti dilansir AS.
Namun kemudian situasi menjadi buruk. Benitez menegaskan bahwa situasi itu hanya buruk di luar. Kondisi internal timnya baik-baik saja dan Madrid kala itu cuma terpaut dua poin dari Barcelona.
a
Situasinya lalu memburuk, tapi hanya di level eksternal. Saat itu, tim tetap bekerja dengan baik. Kami hanya terput dua poin dari Barcelona dan sudah lolos dari fase grup Liga Champions. Saya ulangi lagi, itu adalah masalah eksternal, bukan internal. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







