Benzema: Saya Bahagia di Real Madrid
Editor Bolanet | 1 Juni 2014 21:42
Benzema musim lalu sejatinya tampil bagus di bawah arahan Carlo Ancelotti. Bersama Gareth Bale dan Cristiano Ronaldo, Benzema mampu menjelma menjadi trio paling mematikan di Eropa.
Namun keinginan Madrid mendatangkan Suarez, disebut membuat Benzema disebut akan 'dikorbankan' untuk menjadi penambah modal mewujudkan transfer Suarez dari Liverpool.
Saya bahagia di Madrid. Ini adalah rumah saya. Meskipun ada hari-hari yang sulit di sini, tapi saya telah mengalahkan itu, ujarnya ke L'Equipe.
Pada awalnya, beberapa kali di pagi hari saya berkata 'saya tak punya keinginan', namun tak bisa hanya menyerah begitu saja. Saya senang bekerja, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











