Bertahan di Barcelona, Gomes Kirim Pesan Misterius
Rero Rivaldi | 8 September 2017 16:00
Bola.net - - Bintang , Andre Gomes, mengirim pesan misterius tak lama setelah bursa transfer di Spanyol resmi ditutup akhir pekan lalu.
Gomes datang ke Camp Nou dari Valencia musim panas lalu. Manajemen Barca terpikat dengan kemampuannya kala membawa Portugal memenangkan Euro 2016 dengan mengalahkan Prancis.
Namun demikian, Gomes tak mampu bermain konsisten di lini tengah Barca musim lalu. Hal ini membuat banyak orang memperkirakan sang gelandang akan segera dijual di musim panas.
Meski begitu, tidak ada kesepakatan apapun yang terjadi hingga bursa ditutup dan Gomes lantas menggunakan Instagram untuk mengunggah pesan misterius terkait masa depannya di klub.
Anda menginginkan sesuatu, anda harus coba mendapatkannya. Titik, tulis pemain Selecao tersebut.
Tottenham dan West Ham sebelumnya dikabarkan akan siap bersaing untuk merekrut gelandang Gomes dengan status pinjaman.
Pemain 24 tahun sudah mencatat 47 penampilan di sepanjang musim 16/17, namun hanya mampu mencetak tiga gol di semua kompetisi, dan sering mendapat cemooh dari para pendukung Barca di Camp Nou pada paruh kedua musim lalu.
Juventus sudah sempat dikaitkan dengan kemungkinan meminjam sang gelandang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









