Betah di Atletico, Suarez Ogah Hengkang
Editor Bolanet | 27 Juli 2014 19:41
Gelandang bertahan Atletico Madrid Mario Suarez membantah rumor yang menyebut dirinya akan hengkang pada musim panas ini. Suarez menegaskan bahwa dirinya masih betah dan bahagia bermain di klubnya saat ini.
Saat konferensi pers jelang laga ujicoba melawan klub MLS San Jose Earthquakes, Suarez memberikan klarifikasinya. Suarez masih belum menemukan alasan yang tepat untuk pindah klub dalam waktu dekat ini.
Saya berada di San Francisco berlatih bersama Atletico saat ini. Saya masih punya kontrak di Atletico, saya suka berada di sini. Saya sangat bahagia, sedang mengikuti tur dan tak ada lagi yang perlu dikatakan lagi, terang Suarez seperti dilansir ISF.
Atletico sendiri di musim lalu berhasil menyabet gelar La Liga dan berlaga di final Liga Champions meski akhirnya kalah dari rival sekota Real Madrid.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













