Bobol Lima Gol, Ter Stegen Puji Kiper Las Palmas
Asad Arifin | 16 Januari 2017 03:56
Bola.net - - Meski kebobolan lima gol, performa Javi Varas di bawah mistar Las Palmas pada laga melawan Barcelona tetap mendapatkan pujian. Pujian tersebut datang dari kiper Barca, Marc-Andre ter Stegen.
Las Palmas kalah dengan skor 5-0 atas Barca pada jornata ke-18 La Liga. Gawang Las Palmas yang dijaga oleh Varas secara bergantian di bobol oleh Lionel Messi [2 gol], Luis Suarez, Arda Turan dan Aleix Vidal.
Penjaga gawang selalu dinilai dari jumlah gol yang membobol gawang mereka, tapi meski Barca mencetak lima gol, Javi Varas membuat beberapa penyelamatan menakjubkan dan memainkan permainan yang sangat baik menurut saya, puji Ter Stegen.
Varas memang tampil cukup memukau pada laga ini, utamanya pada babak pertama. Berulang kali ia mengagalkan peluang yang didapatkan oleh Messi dan Suarez. Las Palmas pun hanya kebobolan satu gol pada babak pertama.
Namun, ketajaman para pemain depan Barca tak terbendung pada babak kedua.
Sementara itu, Ter Stegen menyambut kemenangan Barca atas Las Palmas ini dengan sangat antusias. Saya sangat senang dengan kemenangan ini, tegas kiper yang berasal dari Jerman.
Baca Ini Juga:
- Aubameyang: Belum Waktunya Gabung Real Madrid
- Highlights La Liga: Atletico Madrid 1-0 Real Betis
- Usai Bantai Las Palmas, Enrique Lempar Pujian Pada Aleix Vidal
- Highlights La Liga: Barcelona 5-0 Las Palmas
- Enrique: Barcelona Berbeda di Babak Kedua
- Suarez: Media Ciptakan Drama Soal Kontrak Messi
- Hasil Pertandingan Atletico Madrid vs Real Betis: Skor 1-0
- Bartomeu Kalem Soal Kontrak Messi
- Srna Tolak Barcelona
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









