Busquets Sebut Copa Target Penting untuk Barcelona
Rero Rivaldi | 26 Januari 2018 08:20
Bola.net - - Sergio Busquets mengatakan Copa del Rey masih akan jadi target penting bagi di musim kompetisi kali ini.
Tim Catalan memastikan diri masuk ke babak semifinal usai mereka menang 2-0 atas Espanyol di Camp Nou semalam. Kubu Ernesto Valverde menang dengan total agregat 2-1.
Gol Luis Suarez dan Lionel Messi di babak pertama memastikan keberhasilan klub maju ke empat besar, dalam laga yang juga diwarnai debut Philippe Coutinho.
Busquets lantas menyatakan bahwa trofi Copa del Rey merupakan salah satu target penting yang ingin diraih Barca musim ini.
Sebenarnya kami sudah sering memenangkan turnamen ini dalam beberapa tahun terakhir, tutur Busquets menurut FFT.
Sudah jelas bahwa akan ada prioritas selama satu musim, namun Copa sangat penting untuk kami.
Kami ada di posisi bagus di La Liga, di Copa kami juga terus lolos. Kami akan menjalani semuanya selangkah demi selangkah, dan itu membuat kami bisa berada di sini sekarang. Semoga kami bisa terus merebut semua trofi nantinya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






