Campbell Bersyukur Bisa Tinggalkan Arsenal
Rero Rivaldi | 2 September 2017 10:40
Bola.net - - Striker , Joel Campbell, mengaku senang akhirnya bisa memastikan diri kembali ke Real Betis di bursa musim panas ini.
Pemain Kosta Rika itu dinyatakan resmi bergabung dengan Betis sebagai pemain pinjaman selama semusim, usai sebelumnya sempat dipinjamkan pula ke Sporting Lisbon.
Campbell, yang sebelumnya sudah pernah membela tim La Liga, merasa amat bahagia dan bersyukur pada Tuhan karena kembali diberikan kesempatan untuk kembali meniti karir di tanah Matador.
Saya selalu ingin kembali, tutur Campbell menurut Sportsmole.
Saya merasa amat bersyukur pada Tuhan, pertama, karena saya bisa ada di sini, saya merasa amat bahagia, bangga, dan sangat antusias untuk menjalani babak baru ini.
Saya selalu ingin kembali karena ketika saya pergi, saya banyak mengenang memori indah yang saya jalani di 2012 silam. Sekarang, saya merasa amat bahagia bisa kembali lagi.
Campbell menjadi satu dari beberapa pemain Arsenal yang dilepas menjelang ditutupnya bursa musim panas, menyusul Gabriel Paulista, Alex Oxlade-Chamberlain, dan Kieran Gibbs.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













