Costa Sudah Pindah ke Apartemen di Madrid
Rero Rivaldi | 18 Agustus 2017 14:00
Bola.net - - Striker , Diego Costa, akan berada di Spanyol pekan ini untuk menggelar negosiasi dengan Atletico Madrid.
Kesepakatan personal sudah lama dicapai kedua belah pihak, namun Atletico ingin berbicara dengan Costa terkait strategi untuk memuluskan kepergiannya dari Chelsea.
AS mengatakan Atletico ingin Costa kembali ke Chelsea untuk berlatih dan juga menyelesaikan konfliknya dengan manajer Antonio Conte.
Raksasa Madrid berharap kedua belah pihak bisa melakukan rekonsiliasi dan meyakinkan Chelsea untuk menurunkan harga yang mereka minta untuk Costa. Los Colchoneros sendiri ingin merekrut sang bomber dengan harga sekitar 50 juta euro.
Costa sendiri sudah berniat tidak akan kembali ke London. Kabarnya sang pemain sudah memindahkan semua barang-barang pribadinya ke sebuah apartemen di Madrid untuk mempersiapkan diri pindah ke Atletico.
Costa sempat membawa Atletico menjadi juara La Liga di musim 13/14 dan masuk ke final Liga Champions di musim yang sama, sebelum akhirnya ia dibeli Chelsea.
Di Stamford Bridge, pemain kelahiran Brasil itu sudah dua kali menjuarai Premier League dan memenangkan satu trofi Piala Liga.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








