Data dan Fakta La Liga: Valencia vs Real Madrid
Gia Yuda Pradana | 3 April 2019 11:02
Bola.net - - Peringkat 6 Valencia akan menjamu peringkat 3 Real Madrid pada jornada 30 La Liga 2018/19, Kamis (04/4). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di Mestalla ini.
Pada pertemuan pertama di La Liga musim ini (jornada 14), Madrid besutan Santiago Solari mengalahkan Valencia 2-0 di Santiago Bernabeu lewat bunuh diri Daniel Wass dan gol Lucas Vazquez.
Dalam laga tandangnya melawan Valencia di La Liga musim lalu, Madrid besutan Zinedine Zidane menang 4-1 lewat gol-gol Cristiano Ronaldo (2), Marcelo dan Toni Kroos. Satu gol Valencia dicetak oleh Santi Mina.
Valencia tanpa kemenangan dalam empat laga terakhirnya melawan Madrid di La Liga (M0 S1 K4).
Madrid selalu mencetak minimal dua gol dalam empat laga terakhirnya melawan Valencia di La Liga.
Madrid hanya kalah sekali dalam delapan laga terakhirnya melawan Valencia di La Liga (M4 S3 K1), yakni dengan skor 1-2 di Mestalla pada musim 2016/17.
Madrid hanya kalah dua kali dalam sembilan laga tandang terakhirnya melawan Valencia di La Liga (M6 S1 K2), yakni dengan skor identik 1-2 pada musim 2014/15 dan musim 2016/17.
Scroll terus ke bawah.
Performa dan Statistik
Valencia tak terkalahkan dalam 11 laga terakhirnya di La Liga (M5 S6 K0).
Valencia baru kalah sekali namun juga hanya menang empat kali dalam 15 laga kandang yang sudah mereka mainkan di La Liga musim ini (M4 S10 K1), mencetak 16 gol dan cuma kebobolan delapan gol.
Valencia selalu clean sheet dalam lima laga kandang terakhirnya di La Liga.
Gol terbanyak untuk Valencia di La Liga 2018/19 sejauh ini: Dani Parejo (8).
Assist terbanyak untuk Valencia di La Liga 2018/19 sejauh ini: Rodrigo Moreno (5).
Rekor Marcelino vs Madrid: M2 S3 K10.
Rekor Marcelino vs Zinedine Zidane: M0 S1 K2.
Rekor Zinedine Zidane vs Valencia: M3 S1 K1.
Madrid memenangi sembilan dari 11 laga terakhirnya di La Liga.
Madrid selalu menang dalam lima laga tandang terakhirnya di La Liga: 2-1 vs Real Betis, 4-1 vs Espanyol, 3-1 vs Atletico Madrid, 2-1 vs Levante, 4-1 vs Real Valladolid.
Selalu tercipta minimal tiga gol dalam enam laga tandang terakhir Madrid di La Liga.
Madrid selalu mencetak minimal dua gol dalam enam laga tandang terakhirnya di La Liga.
Gol terbanyak untuk Madrid di La Liga 2018/19 sejauh ini: Karim Benzema (14).
Assist terbanyak untuk Madrid di La Liga 2018/19 sejauh ini: Karim Benzema (5).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Main di Kandang, Bandung BJB Tandamata Target Sapu Bersih demi ke Final Four Proliga 2026
Voli 22 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 22 Januari 2026, 09:16
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 22 Januari 2026
Voli 22 Januari 2026, 08:41
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 22 Januari 2026, 08:31
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 22 Januari 2026, 08:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 22 Januari 2026, 08:31
-
Rapor Pemain Juventus: McKennie Menyala, Benfica Pulang Tertunduk
Bola Indonesia 22 Januari 2026, 08:23
-
Daftar Lengkap Tim Lolos Babak 16 Besar Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 22 Januari 2026, 08:00
-
Rapor Pemain Liverpool vs Marseille: Dominik Szoboszlai Cetak Gol Free Kick Cerdik
Liga Champions 22 Januari 2026, 07:39
-
Man of the Match Juventus vs Benfica: Khephren Thuram
Liga Champions 22 Januari 2026, 07:31
-
Man of the Match Bayern Munchen vs Union Saint-Gilloise: Harry Kane
Liga Champions 22 Januari 2026, 07:10
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







