Demi Coutinho, Barca Siap Berikan Rafinha ke Liverpool
Ari Prayoga | 31 Juli 2017 00:21
Bola.net - - Raksasa La Liga, Barcelona dikabarkan siap menawarkan gelandang Rafinha Alcantara kepada Liverpool demi mendapatkan servis playmaker Philippe Coutinho.
Sudah bukan menjadi rahasia lagi jika Barca memang getol menginginkan Coutinho di bursa transfer musim panas ini. Tawaran senilai 75 juta euro pun sudah mereka lepas, meski tawaran ini sudah ditolak oleh kubu Liverpool.
Dilansir Mundo Deportivo, demi memuluskan rencana mereka menggaet Coutinho, Barca pun diklaim siap memberikan Rafinha kepada The Reds.
Liverpool sendiri kabarnya bersedia memberi tawaran senilai 30 juta poundsterling untuk memboyong Rafinha. Adik kandung Thiago Alcantara ini kabarnya juga diminati Arsenal dan Tottenham Hotspur.
Rafinha itu tampil cemerlang di awal musim. Gelandang berusia 24 tahun itu mencetak 7 gol dari 28 penampilan bagi Blaugrana sebelum ia terkena cedera parah yang memaksanya absen di sisa musim kemarin.
Rafinha sendiri beberapa waktu yang lalu mengatakan belum tentu akan bertahan di Barcelona. Ia menyebut terbuka untuk mencoba tantangan baru sehingga ia siap untuk pergi dari Camp Nou pada musim panas ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









