Denis Suarez Masuk Radar Barcelona
Editor Bolanet | 29 Juli 2013 06:00
Penyerang 19 tahun itu juga termasuk ke dalam skuad La Furia Roja muda, ketika berkompetisi di ajang Piala Dunia U-20 yang berlangsung di .
Penampilan apik Suarez pada kompetisi tersebut membuat sejumlah klub Eropa tertarik memakai jasanya. Barca salah satunya.
Menurut harian Marca, Los Azulgrana telah memberikan tawaran senilai €4 juta euro guna memulangkan Suarez ke Spanyol. Sebelum gabung The Citizens, pemain yang bersangkutan adalah produk akademi Celta Vigo.
Suarez meninggalkan Celta Vigo pada 2011, namun hingga saat ini ia kesulitan menembus skuad utama Manchester City. Maka dari itu Barca berniat menyelamatkan karir sang pemain.[initial]
Editorial - Bale dan 5 Pemain Wales Yang Mencuri Perhatian Media
Editor's Choice: Desain Jersey Terbaik 2013
Editor's Choice: Desain Jersey Terkacau 2013
Inilah Cikal Bakal 'Metronom' Handal Lapangan Hijau
Mascherano Dukung Barca Datangkan Vergini
Rekrut Pemain, Martino Tunggu Evaluasi Skuat Barca (mrc/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Man City vs Wolves 24 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 18:28
-
Gelandang Timnas Jerman Ini jadi Kandidat Suksesor Casemiro di MU?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:30
-
Baru Lima Bulan Bersama, Alejandro Garnacho Mau Cabut dari Chelsea?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:20
-
Bermodal Main 4 Bek, MU Diprediksi Bakal Tumbangkan Arsenal di Akhir Pekan Ini!
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:12
-
Manchester United Pilih Pemain Real Madrid Ini Sebagai Penerus Casemiro?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:01
LATEST UPDATE
-
Prediksi Crystal Palace vs Chelsea 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:48
-
Liverpool Mengintai, Thomas Frank Tegaskan Micky van de Ven Milik Tottenham
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:24
-
Prediksi Villarreal vs Real Madrid 25 Januari 2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 20:05
-
Prediksi Bournemouth vs Liverpool 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Inter vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 23 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs Persik Kediri 24 Januari 2026
Bola Indonesia 23 Januari 2026, 19:38
-
Prediksi Man City vs Wolves 24 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 18:28
-
Prediksi Bayern vs Augsburg 24 Januari 2026
Bundesliga 23 Januari 2026, 18:01
-
Gelandang Timnas Jerman Ini jadi Kandidat Suksesor Casemiro di MU?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:30
-
Baru Lima Bulan Bersama, Alejandro Garnacho Mau Cabut dari Chelsea?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:20
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




