Deulofeu ke Barca Ditentukan Pekan Ini
Rero Rivaldi | 28 Juni 2017 11:00
Bola.net - - punya waktu hingga Jumat untuk memulangkan mantan pemain mereka, Gerard Deulofeu, menurut Goal International.
Tim Catalan masih memiliki klausul buy-back untuk sang winger, yang dibeli permanen oleh di 2015 dan bisa merekrutnya lagi dengan harga 12 juta euro hingga akhir pekan.
Deulofeu, yang kini membela Spanyol di Euro U-21 di Polandia, menghabiskan musim lalu sebagai pemain pinjaman di dan kini tengah diperebutkan oleh tiga klub.
Manajer Everton, Ronald Koeman, sudah mengatakan ingin melihat sang pemain kembali di pra-musim, sementara Milan tertarik merekrut sang gelandang dan Barcelona ingin membelinya secara permanen.
Barca bisa mendatangkan kembali sosok 23 tahun dengan membayar 12 juta euro, namun klub harus bisa memberikan jaminan soal kesempatan bermain pada sang gelandang, usai sebelumnya ia sempat dua kali tak mendapat tempat di tim asuhan Luis Enrique.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








