Diduga Terima Dana Ilegal, Real Madrid Diperiksa
Editor Bolanet | 4 April 2013 14:31
Isu tersebut muncul dari rencana Madrid membangun kembali stadion Santiago Bernabeu, dengan kompleks komersial dan hotel yang bakal dibangun di atas tanah antara stadion dan area Paseo de la Castellana.
The Independent mengklaim Komisi Eropa tengah menyelidiki keputusan dewan kota untuk membangun kembali tanah di utara Las Tablas yang dulu diberikan pada klub sebagai bagian pertukaran tanah di tahun 1996. Dewan kota mendapat kembali area yang kini lebih bernilai itu dalam pertukaran dengan situs tempat pengembangan stadion Bernabeu yang baru.
Laporan itu menyebut Madrid diuntungkan dari kesepakatan itu senilai hampir 22,7 juta euro. Namun sumber dari dalam klub menyatakan pada The Independent jika tak ada yang ditutupi dalam kesepakatan tersebut. Ia menambahkan keputusan dewan kota diambil demi menghindari resiko proses legal yang makan waktu dan banyak biaya.
Proyek pengembangan Bernabeu senilai 250 juta euro dipaparkan pada Oktober lalu dan merupakan proyek ambisius presiden Florentino Perez, yang kebetulan merupakan taipan konstruksi. Proyek itu sendiri tak mendapat persetujuan dari warga lokal yang menghuni lokasi tersebut. [initial]
(espn/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Villarreal vs Real Madrid 25 Januari 2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 20:05
-
Manchester United Pilih Pemain Real Madrid Ini Sebagai Penerus Casemiro?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:01
-
Jose Mourinho Tegaskan Ambisi Benfica Jelang Laga Penentu vs Real Madrid
Liga Champions 23 Januari 2026, 15:02
-
Real Madrid Disebut Siap Gabung Proyek NBA Europe
Basket 23 Januari 2026, 09:13
LATEST UPDATE
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 24-27 Januari 2026
Liga Inggris 25 Januari 2026, 16:06
-
Link Nonton Streaming Arsenal vs Man Utd di SCTV dan Vidio Hari Ini
Liga Inggris 25 Januari 2026, 15:57
-
Live Streaming Barcelona vs Oviedo - Link Nonton La Liga/Liga Spanyol di Vidio
Liga Spanyol 25 Januari 2026, 15:15
-
Prediksi BRI Super League: Dewa United vs Arema FC 26 Januari 2026
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 14:52
-
Arsenal vs Man Utd: Ujian Emirates, Statistik Tak Bersahabat Mengadang Setan Merah
Liga Inggris 25 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







