Dikaitkan Dengan Madrid, Ayah Odegaard Bungkam
Editor Bolanet | 16 November 2014 19:19
Nama pemain berusia 15 tahun itu melambung setelah dinyatakan sebagai pemain termuda yang membela Timnas Norwegia. Keahliannya mengolah bola membuat dirinya diincar puluhan klub-klub dari Eropa termasuk Los Blancos.
Madrid dikabarkan sangat berpeluang besar untuk mengamankan tanda tangan Odegaard pada bulan Januari mendatang. Namun Hans-Erik Odegaard mengakui pemberitaan mengenai anaknya yang beredar di media sejauh ini hanya sebatas rumor belaka.
Itu memang benar, tapi kami akan terus mengabaikan semua rumor. Ada banyak pemberitaan tapi banyak yang bohong, ungkap Hans-Erik kepada Aftenpost.
Saya juga tak mau berbicara apapun mengenai Real.[initial]
Baca Juga:
- Marquinhos: Neymar ke PSG? Segalanya Bisa Terjadi!
- Cari Kiper, Arsenal Kini Bidik Cech
- Tepis United, Miranda Kembali Tegaskan Bahagia di Atletico
- Kejar Montoya, Liverpool Kirim Perwakilan ke Spanyol
- Benfica Siap Beri Diskon Manchester United Untuk Nama Gaitan?
- Van Gaal Tampik Tawaran Arsenal Untuk Smalling
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





