Dipecat Milan, Montella Ditampung Sevilla
Heri | 29 Desember 2017 01:15
Bola.net - - akhirnya menemukan pelatih baru untuk menggantikan Eduardo Berizzo yang dipecat beberapa waktu lalu. Sosok yang ditunjuk Sevilla menjadi nahkoda anyar adalah pelatih asal Italia; Vincenzo Montella.
Lewat laman resmi klub, Sevilla mengumumkan bahwa mereka telah mencapai kesepakatan dengan Montella. Namun untuk saat ini, mereka masih berusaha menyelesaikan semua masalah administrasi untuk peresmian penunjukan itu.
Montella saat ini memang masih terikat kontrak dengan AC Milan. Meski sudah dipecat dan digantikan dengan Gennaro Gattuso, namun kontrak Montella di Milan memang belum diputus. Artinya ia masih mendapatkan gaji rutin sampai durasi kontraknya habis.
Pernyataab resmi Sevilla berbunyi: Sevilla FC dan Vincenzo Montella telah mencapai kesepakatan untuk menjadikannya pelatih baru klub. Kesepakatan akan diresmikan setelah para pengacara Montella mencapai persetujuan dengan AC Milan untuk pemutusan kontrak.
Montella akan menandatangani pemutusan kontraknya pada hari Jumat di markas Milan. Setelah melakukan tanda tangan, dia akan terbang ke Sevilla pada Jumat sore untuk menandatangani kontrak. Dia kemudian akan memimpin tim pada Sabtu pagi dan dipresentasikan kepada pers pada Sabtu sore.
Sementara ini, latihan tim Sevilla masih dipimpin oleh tim pelatih Sevilla yang diwakili Luis Tevenet dan Carlos Marcena.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 26 Januari 2026, 07:40
-
Rapor Pemain AC Milan vs Roma: De Winter Bersinar, Leao Kesulitan, Modric Solid
Liga Italia 26 Januari 2026, 05:33
-
Man of the Match Roma vs Milan: Mike Maignan
Liga Italia 26 Januari 2026, 05:14
-
Hasil Roma vs Milan: Sempat Unggul Dulu, Rossoneri Gigit Jari di Akhir Laga
Liga Italia 26 Januari 2026, 04:46
-
Tempat Menonton Roma vs Milan 26 Januari 2026
Liga Italia 25 Januari 2026, 23:25
LATEST UPDATE
-
Troy Deeney Panaskan Situasi: Tantang Bek Manchester United ini Berduel
Liga Inggris 29 Januari 2026, 18:04
-
Peluang Transfer Nathan Ake Dari Man City ke AC Milan Masih Terbuka?
Liga Italia 29 Januari 2026, 17:38
-
AC Milan Buru Amunisi Baru, Musim Depan Bakal Ada 2 Pemain Kroasia di San Siro?
Liga Italia 29 Januari 2026, 17:13
-
Merasa 'Kurang', KTM Ngaku Harus Berbenah Agar Pedro Acosta Tak Tergoda Tawaran Ducati
Otomotif 29 Januari 2026, 16:14
-
Prediksi BRI Super League: Persik vs Bali United 30 Januari 2026
Bola Indonesia 29 Januari 2026, 16:14
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Persija 30 Januari 2026
Bola Indonesia 29 Januari 2026, 16:07
LATEST EDITORIAL
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04








