Dortmund Pede Aubameyang Bertahan
Serafin Unus Pasi | 11 Maret 2017 19:30
Bola.net - - Direktur Eksekutif Borussia Dortmund, Hans-Joachim Watzke kembali buka suara mengenai masa depan Pierre-Emerick Aubameyang di Signal Iduna Park Stadium. Watzke percaya bahwa penyerang Timnas Gabon itu tidak akan meninggalkan Dortmund pada musim panas nanti.
Aubameyang yang bergabung dengan Dortmund pada tahun 2013 silam ini merupakan andalan Die Borussien selama empat tahun terakhir. Musim ini saja ia tercatat sudah mengemas 30 gol bagi Die Borussien di semua kompetisi.
Ketajaman mantan penyerang AC milan ini mengundang sejumlah ketertarikan dari klub-klub top Eropa. Salah satunya adalah Real Madrid yang secara konsisten dihubungkan dengan penyerang 27 tahun ini selama beberapa musim terakhir.
Meski rumor kepergian Aubameyang semakin menguat, namun Watzke percaya bahwa Mantan pemain Saint-Etienne ini akan tetap bertahan di Dortmund dalam jangka waktu lama. Semenjak Auba bergabung dengan Dortmund, saya tidak pernah punya firasat bahwa ia akan meninggalkan klub ini, beber Watzke kepada media Jerman Bild.
Saat ini saya pikir dia menyadari bahwa kami sedang membangun kembali tim ini menjadi tim yang besar.
Saat ini kami tidak memikirkan apapun mengenai transfernya. Kami tahu apa yang ia inginkan dari kami, namun dia juga tahu apa yang bisa kami lakukan untuknya. tandas Bos Dortmund tersebut.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57
LATEST UPDATE
-
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47 -
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 22:31 -
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28 -
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51 -
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04