El Real Wajib Waspadai Arruabarrena
Editor Bolanet | 20 November 2014 15:54
Pemain tersebut adalah gelandang serang 31 tahun Spanyol Mikel Arruabarrena. Dia bisa dibilang sebagai pemain terbaik Eibar di La Liga 2014/15 sejauh ini.
Arruabarrena merupakan pemain tertajam Eibar di La Liga. Hingga jornada 11, dia sudah mengoleksi empat gol dan satu assist dalam sepuluh penampilan.
Dilansir Four Four Two, Arruabarrena juga tercatat sebagai satu-satunya pemain yang sanggup mengukir brace untuk Eibar sejauh ini, yakni ketika menumbangkan tuan rumah Rayo Vallecano 3-2 awal November kemarin.
Setelah dua gol kontra Rayo, Arruabarrena mencetak satu gol dalam laga Eibar berikutnya, yaitu menang 2-1 di markas Malaga. Itu membuat Arruabarrena jadi pemain Eibar pertama yang bisa mencetak gol dalam dua laga beruntun di La Liga musim ini.
Singkatnya, Arruabarrena sedang on-fire. Jika diturunkan saat melawan Madrid nanti, dia bisa jadi ancaman bagi sang raksasa ibu kota.
Jadi, El Real wajib mewaspadainya. [initial]
Stat Attack:
- Hantam Sevilla, Barcelona Bisa Samai Streak 1975
- Juventus Musuh 'Nomor Satu' Lazio
- Atalanta Bisa Jadi Mangsa Empuk Serigala
- Tren Tak Terkalahkan Roma Kontra Atalanta
- Roma, Target Favorit Atalanta
- Derby, Andai Inzaghi Masih Bermain
- Kroos Pilar Utama Jerman Tahun 2014
- Ketika Kesalahan Berujung Pada Petaka
- Memori Gol-gol 'Sakti' Inzaghi vs Nerazzurri
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






