Enrique: Mau Barca Lebih Bagus? Belanja Saja di Madrid
Editor Bolanet | 7 Desember 2014 19:07
- Pelatih Luis Enrique mengisyaratkan ia cukup puas dengan skuat yang dimilikinya. Karenanya, ia tak terlalu pusing memikirkan embargo transfer yang bakal dihadapi Barca dalam dua bursa mendatang.
Enrique berpendapat bahwa tim Barca saat ini sudah membuatnya cukup puas. Enrique mengatakan bahwa Barca hanya bisa memperbaiki tim jika belanja di klub rival beratnya; Real Madrid.
Kecuali jika kami belanja di Real Madrid, tim kami tak akan lebih baik dari sekarang. Sekarang ini, akan sedikit aneh jika kami melihat pemain milik klub lain, tukas Enrique kepada Marca.
Enrique juga tak mempermasalahkan kalahnya Barca dalam perebutan winger muda Spanyol Marco Asensio. Barca kalah cepat dari Real Madrid untuk mendapatkan winger yang kini bermain bagi Real Mallorca itu.
Pilihan Asensio cuma dua: bergabung dengan kami atau Madrid. Tidak semua orang bisa bergabung dengan Barca dan demikian juga Madrid. Kami sudah memiliki banyak pemain bagus di tim B. Selain itu, jaringan pemandu bakat kami juga sangat bagus. [initial]
(mrc/hsw)
Enrique berpendapat bahwa tim Barca saat ini sudah membuatnya cukup puas. Enrique mengatakan bahwa Barca hanya bisa memperbaiki tim jika belanja di klub rival beratnya; Real Madrid.
Kecuali jika kami belanja di Real Madrid, tim kami tak akan lebih baik dari sekarang. Sekarang ini, akan sedikit aneh jika kami melihat pemain milik klub lain, tukas Enrique kepada Marca.
Enrique juga tak mempermasalahkan kalahnya Barca dalam perebutan winger muda Spanyol Marco Asensio. Barca kalah cepat dari Real Madrid untuk mendapatkan winger yang kini bermain bagi Real Mallorca itu.
Pilihan Asensio cuma dua: bergabung dengan kami atau Madrid. Tidak semua orang bisa bergabung dengan Barca dan demikian juga Madrid. Kami sudah memiliki banyak pemain bagus di tim B. Selain itu, jaringan pemandu bakat kami juga sangat bagus. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06















