Florentino Perez Rindukan Madrid Era Mourinho
Editor Bolanet | 23 November 2013 15:22
Pelatih kontroversial asal Portugal tersebut memutuskan untuk mengakhiri pengabdiannya di Bernabeu dan balik kucing ke akhir musim kemarin. Posisinya digantikan oleh Carlo Ancelotti yang ditarik Perez dari Paris Saint-Germain.
Perez memang disebut sudah lama menginginkan pelatih asal Italia tersebut menangani Los Merengues. Tetapi saat mereka dikalahkan di partai El Clasico beberapa pekan lalu, Perez nampak gusar dan mulai terkenang Mourinho.
Menurut Punto Pelota, Perez yang menyaksikan laga dari box khusus di Camp Nou terdengar menggerutu. Mourinho pasti takkan kalah dalam laga ini, ujarnya merujuk rekor apik The Special One dalam partai kontra seteru mereka itu di beberapa musim terakhir.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06














