Giovinco, Lavezzi, dan Villa Juga Masuk Pertimbangan Barca
Editor Bolanet | 9 Oktober 2015 15:32
Menurut laporan Mundo Deportivo, klub yang bermarkas di Camp Nou itu tengah mencari seorang pemain depan dengan profil: berpengalaman, tak terlalu mahal, dan tajam. Nolito jelas masuk dalam ketiga kriteria tersebut
Namun andai gagal mendaratkan eks anak buah Luis Enrique dari Celta, Barca sudah punya beberapa alternatif.
Nama pertama yang muncul adalah Jonathan Soriano (30). Selain itu masih ada Sergio Garcia yang tengah bermain bagus di Qatar.
Barcelona juga akan mempertimbangkan nama eks pemain mereka, David Villa, yang seolah menemukan ketajamannya kembali di New York City FC.
Terakhir, ada tiga nama yang juga tidak kalah menarik, yakni Ezequiel Lavezzi - yang mengenal Lionel Messi dengan amat baik, Sebastian Giovinco, yang tengah mencetak 21 gol di MLS, dan Giorgios Samaras, yang kini tak memiliki tim. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









