Guardiola: Lawan Madrid Bukan Laga Istimewa
Editor Bolanet | 5 Agustus 2015 08:36
Eks bos Barcelona akan memimpin Bayern Munchen menghadapi Los Blancos di laga final turnamen pra-musim Audi Cup, usai mereka mengalahkan AC Milan dengan skor 3-0 di laga yang berlangsung di Allianz Arena dini hari tadi.
Bagi saya, pertandingan melawan Madrid tidak terlalu istimewa, tutur Guardiola menurut laporan Marca.
Bos asal Spanyol itu juga membalas kritik dari media, dengan memberikan pujian pada permainan timnya.
Saya amat bahagia, kami memiliki banyak pemain bagus. Namun demikian, kami masih harus terus meningkatkan penampilan, pungkasnya.
Guardiola tengah berada dalam tekanan, lantaran ia gagal membawa Bayern menjadi juara Liga Champions musim lalu, meski pada akhirnya tim sukses merebut trofi Bundesliga. [initial]
(mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








